ISO 9001 - Sistem Manajemen Mutu

ISO 9001 adalah standar internasional yang paling dasar yaitu standar yang mengatur Quality Management System / Sistem Manajemen Mutu, saat ini hadir dengan versi terbarunya yaitu ISO 9001:2015. Metode pendekatan ISO 9001:2015 menggunakan Pendekatan Proses (Process Approach), Pendekatan Sistem (System Approach) dan juga menggunakan pola Plan-Do-Check Action (PDCA) Continuous Improvment.

iso 9001:2015 sistem manajemen mutu

Sertifikasi ISO 9001 merupakan standar internasional yang menetapkan persyaratan untuk Sistem Manajemen Mutu / Quality Management System. ISO pertama kali diterbitkan pada tahun 1986 oleh ISO ( International Organization for Standardization ). Sebuah badan internasional yang terdiri dari badan standar internasional.

Sertifikasi ISO 9001:2015 adalah sertifikasi sistem manajemen mutu yang bermanfaat dalam peningkatan performa organisasi, meningkatkan kepercayaan pelanggan, dan daya saing organisasi.

Pentingnya Sertifikasi ISO 9001

Indonesia memiliki ekonomi yang berkembang pesat dan semakin kompetitif, dengan banyak perusahaan yang bersaing secara global. Memperoleh sertifikat ISO 9001 yang didambakan sangat penting bagi oraganisasi manapun untuk tetap kompetitif di pasar, karena menunjukkan komitmen terhadap praktik manajemen mutu  yang diakui oleh standar internasional. Sertifikasi ISO 9001 juga membantu meningkatkan kepercayaan dan loyalitas pelanggan, meningkatkan proses dan prosedur internal, serta memastikan keamanan produk.

Ruang Lingkup ISO 9001

ISO 9001:2015 adalah standar international yang digunakan untuk menetapkan kebijakan dan sasaran mutu (quality objective) serta pencapainnya yang bisa diterapkan dalam setiap jenis organisasi/perusahaan berdasarkan persyaratan 10 klausul ISO 9001:2015.

Baca : 10 Klausul ISO 9001:2015

Manfaat ISO 9001

Manfaat bagi Organisasi dengan diterapkannya ISO 9001:2015 antara lain:

  • Kepuasan pelanggan dengan penyampaian produk secara konsisten dalam memenuhi persyaratan-persyaratan pelanggan;
  • Mengurangi biaya operasional dengan peningkatan berkesinambungan pada proses-proses dan hasil dari efisiensi operasional;
  • Peningkatan hubungan pada pemegang kepentingan termasuk para karyawan, pelanggan dan pemasok;
  • Persyaratan pematuhan hukum dengan pemahaman bagaimana persyaratan suatu peraturan dan perundang-undangan tersebut mempunyai pengaruh tertentu pada suatu organisasi dan para pelanggan;
  • Peningkatan terhadap pengendalian manajemen resiko dengan konsistensi secara terus menerus dan adanya mampu terurus suatu produk dan pelayanan.

Persyaratan Sertifikasi ISO 9001

Berikut ini adalah yang menjadi persyaratan Sertifikasi ISO 9001 adalah sebagai berikut;

  1. Company Profile
  2. Struktur Organisasi Perusahaan
  3. Data Tenaga Kerja
  4. NIB
  5. Akta Pendirian dan Pengesahan
  6. Akta Perubahan dan Pengesahan
  7. NPWP
  8. Stempel Perusahaan
  9. KOP Perusahaan

Baca : Cara Mendapatkan ISO


Konsultasi Sertifikasi ISO, Hubungi Tim Kami

call-center-sertifikasi-smk3call-center-smk3


email-temanizinku temanizinku@gmail.com
web-temanizinku www.temanizinku.com
instagram-temanizinku temanizinku_
facebook-temanizinku temanizinku_
tik-tok-temanizinku temanizinku_

Temanizinku mempunyai lanyanan, Perizinan Perusahaan, Konsultan Sertifikasi ISO, Konsultan Sertifikasi SMK3, Konsultan Sertifikasi SLF, Konsultan Sertifikasi HKI, Laporan Akuntan Publik (Kemenkeu & OJK), Sertifikat Badan Usaha Jasa Konstruksi (SBUJK), Sertifikasi Kompetensi Kerja (SKK).

slot gacor situs toto bandar togel slot toto slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot resmi slot gacor slot dana slot thailand slot thailand slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor